Rotary hammer berdaya baterai

GBH 18V-36 C Professional

Rotary hammer berdaya baterai BITURBO dengan SDS max

GBH 18V-36 C
GBH 18V-36 C
GBH 18V-36 C

Daya dan keringkasan yang luar biasa – Hammer SDS max berdaya baterai GBH 18V-36 C Professional dari Bosch

  • Sangat ringkas – lebih ringkas dibandingkan dengan hammer SDS max berdaya baterai lainnya yang ada di pasaran
  • Daya maksimal dengan desain yang ringan – Hammer BITURBO Brushless yang dilengkapi baterai ProCORE18V dengan performa unggul sebesar 7,0 J pada beban maksimal sebesar 6,1 kg
  • Sangat pintar – User Interface dan Bluetooth Connectivity yang dikombinasikan dengan soft start dan tombol pengunci untuk pemahatan permanen

Fungsi & fitur utama

Transmisi daya optimal untuk hammer besar
Mengurangi gangguan reaksi alat secara mendadak saat tersangkut benda asing berkat fitur shut-down otomatis
Masa pakai motor yang lebih lama - waktu pemakaian lebih lama - lebih banyak daya berkat motor tanpa sikat
Umpan balik alat langsung dan penyesuaian pengaturan berkat antarmuka pengguna terintegrasi dan fitur-fitur konektivitas.
 Start yang halus dengan beban dan torsi motor dikurangi untuk sementara saat mulai menjalankan alat.

Pilihan Anda

  • dengan gagang tambahan, modul Bluetooth
Tampilkan varian

saat ini tidak tersedia secara online

Temukan dealer setempat

dengan gagang tambahan, modul Bluetooth 0 611 915 082

GBH 18V-36 C Professional

Pilihan Anda

GBH 18V-36 C
dengan gagang tambahan, modul Bluetooth

Nomor pesanan: 0 611 915 082

Temukan dealer setempat

Termasuk dalam varian ini

  • Machine cloth (nomor suku cadang: 1 619 200 413)
  • 1 x modul Bluetooth Low Energy GCY 42 Professional
    Nomor pesanan: 1 600 A01 L2W
  • Kotak alat (nomor suku cadang 1 605 438 1G2)
  • Gagang tambahan
    Nomor pesanan: 2 608 000 702
  • Tube gemuk (nomor suku cadang 1 615 430 010)

Data teknis

Data tambahan

Voltase baterai 18.0 V
Energi impact (berdasarkan EPTA 05/2016) 7 J
Tingkat benturan pada kecepatan terukur 0 – 2.900 bpm
Kecepatan terukur 0 – 500 rpm
Berat tidak termasuk baterai 5,1 kg
Dudukan alat SDS max
Tampilkan lebih banyak
GBH 18V-36 C

* Informasi lebih lanjut mengenai deviasi dapat ditemukan pada tautan berikut: WAC

GBH 18V-36 C Professional: Informasi lebih lanjut

Sorotan Produk

GBH 18V-36 C Professional mengombinasikan keringkasan dan daya yang tinggi untuk pekerjaan yang berat pada beton. Berbobot ringan sebesar 6,1 kg, desain alat ini lebih ringkas dan lebih ringan dibandingkan dengan hammer SDS max berdaya baterai lainnya yang ada di pasaran.

Peralatan & Aplikasi

Teknologi BITURBO Brushless pada hammer memberikan performa yang luar biasa maksimal sebesar 7,0 J. Hammer ini kompatibel dengan semua baterai dan pengisi daya 18 V Bosch Professional (Sistem 18 V Profesional). Untuk daya yang maksimal, gunakan ProCORE18V = 8,0 Ah.

Hotline Servis

Anda memiliki pertanyaan tentang produk atau servis kami?